5 Keunggulan Mi Mix 3, Smartphone Flagship Terbaru dari Xiaomi
Videografer
Editor
Sabtu, 27 Oktober 2018 11:00 WIB
Smartphone flagship Xiaomi Mi Mix 3 resmi dirilis secara global. Menurut laman theregister.co.uk, Kamis, 25 Oktober 2018, ponsel pintar itu diklaim sebagai yang pertama memasang kapasitas RAM 10 GB.
Foto: Instagram
Editor: Zulfikar Epriyadi