Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bunga Sakura Mulai Bermekaran di Washington

Videografer

Editor

Minggu, 13 April 2014 11:15 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta: Musim Semi telah tiba di Tidal Basin Washington D.C, setelah suhu musim dingin telah menunda mekarnya kelopak bunga sakura jenis Yoshino. Ribuan pengunjung dari berbagai tempat berdatangan untuk menikmati keindahan bunga tersebut.Pohon sakura yang tumbuh disepanjang Tidal Basin, membentang dari Gedung Kongres sampai ke memorial Jefferson dan monumen Washington. Ketika mekar, mereka menjadi penanda datangnya musim semi di kota ini.Festival Sakura pada setiap tahunnya merayakan peristiwa pemberian 3000 pohon sakura dari Walikota Tokyo, Yukio Ozaki kepada Washington D.C sebagai tanda persahabatan Amerika-Jepang, sejak tahun 1912. Sekitar 70 persen bunga sakura telah mekar sepenuhnya pada awal April lalu, dan masih membutuhkan 17 hari lagi untuk sisanya.Lebih dari satu juta wisatawan setiap tahunnya datang untuk menikmati keindahan festival tersebut, dan telah memberikan kontribusi lebih dari 100 juta dolar pada perekonomian Washington.courtesy : youtube/NTDTVEditor : DWI OKTAVIANE