Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Banjir Jakarta, Petugas Pompa Air dan Pegiat Rafting Bantu Warga

Videografer

Yosua Eddy

Sabtu, 4 Januari 2020 11:00 WIB

Iklan

Rizky, Seorang petugas Dinas Sumber Daya Air DKI Jakarta, sudah tiga hari mengoperasikan pompa air untuk menyedot air bah yang menggenangi Perumahan Greenville, Kedoya, Jakarta Barat. “Karena pembuangan terlalu jauh dan tanahnya lebih rendah, terpaksa kami harus buang air ini ke tepi jalan raya. Saya berusaha sebisanya pokoknya asal rumah warga tidak tergenang air,” terang Rizky.

Banjir Jakarta yang melanda sejak Rabu, 1 Januari 2020 itu juga menggerakkan para pegiat arung jeram. Jauh-jauh dari Sukabumi, sekelompok relawan ini berpatroli untuk evakuasi warga. 

“Kami sudah sejak 1 Januari di sini, tersebar di beberapa titik. Fokusnya bantu evakuasi, patroli biar rumah enggak dijarah, juga kalau ada warga mau ambil barang atau antarkan makanan ke kerabat yang masih bertahan di rumah sini,” kata Apriyan.

Produser: Nana Riskhi

Jurnalis Video: Yosua Eddy