Minions Pertahankan Gelar Juara Indonesia Masters

Videografer

Antara

Senin, 20 Januari 2020 01:00 WIB


Ganda putra kebanggaan Indonesia, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon, berhasil mempertahankan gelar juara Indonesia Masters 2020, setelah mengalahkan rekan senegara Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan di babak final, Ahad malam. Minions yang menjadi unggulan pertama berhasil mengalahkan unggulan kedua, The Daddies, dalam pertarungan sengit dua set langsung, 21-15, 21-16.

Video: ANTARA (Erlangga Bregas Prakoso, Ahmad Faishal Adnan, Rayyan, Rinto A.Navis)