Usai Diperiksa Polda Metro Jaya 25 Jam, Ketua FPI: Usut Seluruh Kasus Kerumunan
Videografer
Editor
Selasa, 15 Desember 2020 18:40 WIB
Ketua Umum Front Pembela Islam atau FPI Ahmad Sobri Lubis meminta polisi mengusut seluruh kasus kerumunan yang terjadi di tengah Pandemi Covid-19. Hal itu dia sampaikan usai menjalani pemeriksaan selama 25 jam lebih di Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan terkait kerumunan di Petamburan pertengahan November lalu.
Video: Tempo/Subekti
Video Editor: Ryan Maulana