BMKG Kalimantan Tengah Waspadai Ancaman Bahaya Hidrometeorologi
Videografer
Editor
Minggu, 7 November 2021 11:32 WIB
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Tjilik Riwut Kota Palangka Raya Kalimantan Tengah mengingatkan ancaman bahaya bencana Hidrometeorologi saat musim pancaroba yakni pada periode November 2021 hingga awal Tahun 2022, di seluruh wilayah Kabupaten Kota di Kalimantan Tengah, Jumat, 5 November 2021. Potensi bencana yang dimaksud adalah bencana banjir, tanah longsor, angin puting beliung, hingga kilatan petir.
Video: ANTARA (Redianto Tumon Sp/Satrio Giri Marwanto/Risbeyhi)