Patroli AL Kolombia Tangkap Kapal Selam Bermuatan 4 Ton Kokain
Videografer
Editor
Kamis, 10 Februari 2022 07:05 WIB
Pelaut Angkatan Laut Kolombia menyita empat ton kokain di Samudra Pasifik. Kargo kapal semi-submersible milik gerilyawan sayap kiri, yang menjadikan perdagangan narkoba sebagai sumber pendapatan utama.
(REUTERS/Siti Zulaikha/Arif Prada/Sizuka)