Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tatu Dipecat Agung Laksono, Golkar Banten Konsolidasi

Videografer

Editor

Minggu, 17 Mei 2015 14:37 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Serang: Ratusan kader dan pengurus Golkar di Banten menghadiri rapat koordinasi dan konsolidasi partai yang digelar di salah satu hotel di Kota Serang, Jumat, 15 Mei 2015. Rakor juga dihadiri yakni Sekjen DPP Golkar versi Munas Bali, Idrus Marham, dan Ketua DPD Golkar Banten, Tatu Chasanah.Rakor dan konsolidasi tersebut digelar untuk menyikapi pernyataan kubu Agung Laksono yang telah memecat Tatu Chasanah sebagai Ketua DPD Golkar Banten, mengingat kepengurusan Agung Laksono masih menjalani proses di Pengadilan Tata Usaha Negara dan belum ada ketetapan hukum tetap.Sekjen DPP Golkar versi Munas Bali, Idrus Marham, mengatakan bahwa untuk di daerah sebenarnya tidak ada permasalahan terkait dengan kisruh Golkar di pusat. Namun adanya pemecatan dan pengangkatan pelaksana tugas oleh kubu Agung Laksono, menjadi persoalan bagi Golkar Banten.Sementara itu, ketua DPD Golkar Banten Tatu Chasanah, menyayangkan pemecatan terhadap dirinya sebagai ketua DPD Partai Golkar Banten oleh kubu Agung Laksono tanpa mempertimbangkan proses hukum yang sedang berjalan.Jurnalis Video: Darma WijayaEditor/Narator: Ngarto Februana