Kapolri Sebut Kemungkinan Richard Eliezer Tetap Jadi Anggota Polri
Videografer
Editor
Jumat, 17 Februari 2023 01:00 WIB
Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan kemungkinan status Richard Eliezer tetap menjadi anggota Polri, Kamis, 16 Februari 2023, di Jakarta. Adapun Eliezer yang menjadi terdakwa kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J divonis penjara selama 1,5 tahun pada 15 Februari lalu.
Video: Antara (Rio Feisal/Rizky Bagus Dhermawan/Gracia Simanjuntak)