Mendag Minta Masyarakat Turut Jaga Stabilitas Harga Jelang Lebaran
Videografer
Editor
Senin, 10 April 2023 14:00 WIB
Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan meminta kepada masyarakat agar tidak berbelanja kebutuhan pokok secara berlebihan, guna mengantisipasi terjadinya kenaikan harga berlebih menjelang lebaran. Menurut Zulkifli Hasan permintaan yang tidak sebanding dengan ketersediaan akan berpotensi memicu kenaikan harga di pasaran.
Video: ANTARA (Fx. Suryo Wicaksono/Andi Bagasela/Ardi Irawan)