Cegah Pelecehan, Pemkot Lhokseumawe Seleksi Ketat Pengajar
Videografer
Editor
Jumat, 26 Mei 2023 13:30 WIB
Demi mengantisipasi kembali terjadi pelecehan seksual kepada siswa maupun santri, Pemerintah Kota Lhokseumawe berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi Aceh untuk melakukan penjaringan tenaga pengajar, Kamis (25/5). Hal tersebut mengingat masih adanya kasus penyimpangan seks, yang terjadi di lembaga pendidikan agama.
Video: ANTARA (Try Vanny S/Chairul Fajri/Rully Yuliardi Achmad)