Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Cara Warga Tionghoa Bali Tolak Bala

Videografer

Editor

Selasa, 31 Januari 2017 01:47 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Kuta, Bali: Sehari menjelang perayaan Imlek 2568, warga Tionghoa di kawasan Kuta, Bali, menggelar ritual tolak bala yang bertujuan agar pada perayaan Tahun Baru Tionghoa dapat memberikan aura positif dan terhindar dari segala malapetaka.Sebelum ritual dimulai, para warga Bali keturunan Tionghoa melakukan persembahyangan dan memberikan persembahan kepada para Bhuta Kala, atau energi negatif agar tidak mengganggu mereka saat merayakan Imlek.Ritual tolak bala digelar dengan mengarak lima Barongsai dan naga oleh para pemuda berkeliling kawasan sekitar Vihara dan di setiap perempatan, atraksi Barongsai dan naga ditarikan.Barongsai dan naga dipercaya sebagai kendaraan para Dewa-Dewi yang akan memberikan keselamatan bagi umat manusia.Arak-arakan tersebut selalu menjadi daya tarik wisatawan dan masyarakat setempat dalam meramaikan perayaan Tahun Baru Imlek.Jurnalis Video: Johannes P. ChristoEditor: AndyPengisi Suara: Maria Fransisca