Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pasca Bom Kampung Melayu, Bandara Adi Sucipto Perketat Keamanan

Videografer

Editor

Jumat, 26 Mei 2017 15:39 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Sleman: Pasca peristiwa aksi bom bunuh diri di Halte Busway, Kampung Melayu, Jakarta pada Rabu malam. Membuat pengamanan Bandara Udara Adi Sucipto Sleman, Yogyakarta Kamis siang diperketat. Pengamanan tersebut dilakukan dengan mengecek semua kendaraan yang masuk bandara dan diperiksa dengan alat mirror detector serta anjing pelacak guna mengantisipasi keberadaan bom dan benda berbahaya lainnya.Komandan Pangkalan Udara,Danlanud Adisucipto, Marsekal Pertama TNI AU Novian Samyoga bersama pihak PT Angkasa pura Bandara Adi Sucipto mengecek secara langsung pelaksanaan pengamanan di bandar udara tersebut.Sri Budi Prasetyo pengunjung bandara menuturkan, dirinya merasa khawatir dengan aksi-aksi teror yang terjadi, Sri Budi juga sangat menyambut baik adanya pemeriksaan tersebut, guna mengantisipasi hal yang membahayakan.Diperketatnya pengaman dengan melakukan pengecekan secara intensif di titik-titik yang berpotensi terhadap kerawanan seperti pada pintu masuk menuju Bandara Adi Sucipto. Pemeriksaan tersebut juga terus akan dilakukan, mengingat akan menghadapi musim puasa dan hari raya lebaran.Jurnalis video: Hand WahyuEditor/Narator: Ryan Maulana