Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dua Variasi Album Perdana JKT48

Videografer

Editor

Kamis, 28 Februari 2013 15:48 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta : Belum lama ini idol grup JKT48 mengeluarkan album perdana mereka yang bertajuk Heavy Rotation. Heavy Rotation sendiri adalah salah satu judul lagu yang terdapat di dalam album yang berisi 10 lagu. Yang unik dari album ini yaitu dikeluarkan dalam 2 tipe yang berbeda, yakni tipe A dengan cover warna kuning dan tipe B dengan cover warna putih.Menurut Gopta Chandra, perwakilan manajemen JKT48, alasan dibuatnya album dengan 2 tipe agar fans JKT48 semakin tertarik dan terhibur untuk membelinya, apalagi dengan gimmick yang berbeda tiap tipenya sehingga fans semakin puas.Gimmick atau bonus tambahan yang dimasukan ke dalam CD album tipe A dan B sendiri berbeda. Untuk album tipe A selain mendapat CD juga terdapat DVD yang berisi video musik dan juga video klip, selain itu juga terdapat reguler hand-shake event ticket, special post card, spesial photo, serta message card yang ditulis oleh anggota JKT48 secara acak. Untuk tipe B selain CD, juga terdapat spesial post card dan juga janken card.Video Journalist : RYAN MAULANANarator : DWI OKTAVIANE