Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Digagalkan, Penyelundupan 300 Kg Sabu Asal Cina, Ini Modusnya

Videografer

Editor

Kamis, 27 Juli 2017 16:41 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta: Penyelundupan narkotika digagalkan petugas gabungan Badan Narkotika Nasional, Direktorat Tipid Narkotika Bareskrim Polri, dan Bea Cukai, Rabu malam, 26 Juli 2017. Penangkapan terhadap pelaku dilakukan di pertigaan Jalan Pluit Karang Timur, Penjaringan, Jakarta Utara. Operasi penggagalan penyelundupan narkotika tersebut berawal dari informasi adanya dugaan penyelundupan narkoba dari Cina lewat jalur laut. Saat penangkapan, satu pelaku tewas ditembak karena melawan petugas. Sementara itu, satu orang pelaku tewas ditembak karena melawan petugas saat dilakukan penangkapan. Dari tangan pelaku, petugas berhasil mengamankan delapan 8 koli shoe polishing machine dan sabu. Modusnya di tiap mesin dimasukkan 32 bungkus sabu dengan berat sekitar 1 kilogram. Total narkotika jenis sabu yang disita petugas seberat 281,6 kilogram. Rencananya, oleh pelaku, sabu tersebut akan dibawa ke alamat Sedayu Square Blok C No 10, Cengkareng, Jakarta Barat, dengan menggunakan mobil box. Namun, akan dibongkar terlebih dahulu di Pluit Karang Cantik Blok D3 Selatan No 16, Penjaringan, Jakarta Utara. Jurnalis Video: Maria FransiscaEditor: Ngarto Februana