Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Peneliti Cilik, Dari Charger Tiup Sampai Sikat Gigi Anti Jatuh

Videografer

Ismail

Editor

Ryan Maulana

Sabtu, 14 Oktober 2017 21:24 WIB

Iklan

Pasangan Prajna Wijaya dan Evan Varellino dari SDS Narada, Jakarta Barat, Peneliti Cilik yang menjadi pemenang terfavorit pada perhelatan Kalbe Junior Scientist Awards 2017. Keduanya unggul dengan karya sikat gigi anti jatuh untuk anak kecil dan manula.

Mereka adalah satu dan 18 tim yang berpartisipasi dalam ajang sains untuk anak tersebut. Ditemui di Ancol, 14 Oktober 2017, Presiden Direktur Kalbe Farma Vidjongtius mengatakan, acara ini merupakan wujud komitmen dari perusahaannya untuk terus melahirkan para calon ilmuwan di masa depan.

Selain sikat gigi anti jatuh, sejumlah karya lainnya yakni kacamata tuna netra dengan gelombang ultrasonik, charger tiup, jemuran susun gantung, karet gelang penanda longsor, robot apung pembersih limbah, dan lain-lain.

Videographer: Ismail

Editor: Ryan Maulana