Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Iklim Indonesia Pengaruhi Khas Kopi Kualitas Dunia

Videografer

Editor

Rabu, 22 Mei 2013 09:16 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta : Peneliti kopi dari Institut Pertanian Bogor, Ade Wachjar menjelaskan pertama kalinya tanaman kopi yang ditanam di wilayah Batavia dengan sebutan Kedaung dan selanjutnya berkembanglah tanaman kopi jenis Arabika di seluruh Indonesia. Dari kebutuhan konsumsi dunia akan kopi jenis Arabika, justru Indonesia menjadi negara penghasil kopi Robusta dan hanya mampu menghasilkan 10 persen saja untuk tanaman kopi Arabika. Maka tak heran bila dari segi harga, kopi Arabika jauh lebih mahal dibandingkan kopi Robusta.Ade juga menambahkan tujuan ekspor dari komoditas kopi Indonesia, bahkan hingga ke 74 negara. Kualitas kopi Indonesia sangatlah diakui dunia akan cita rasanya yang khas. Untuk memenuhi kebutuhan dunia, Indonesia terus mempertahankan kualitas nomor satu dunia. Video Journalist : RYAN MAULANAEditor/Narator : DWI OKTAVIANE