Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ratusan Anjing Turun ke Jalan untuk Promosikan Sadar Adopsi Hewan

Rabu, 2 Januari 2019 19:00 WIB

Iklan

Ratusan anjing dan pemiliknya berjalan melalui jalan-jalan di ibukota Spanyol Madrid, Ahad, 30 Desember lalu. Acara itu digelar untuk meningkatkan kesadaran warga akan adopsi hewan peliharaan dan hewan yang ditinggalkan.

Edisi kedelapan dari "Sanperrestre" walk itu diadakan oleh asosiasi perlindungan hewan El Refugio Foundation. Pemilik dan anjingnya berjalan melalui jalan-jalan dan landmark Madrid.

Sebagai bagian dari acara tersebut, panitia juga mengimbau warga untuk mengadopsi, daripada membeli hewan peliharaan baru. Alasannya ada banyak anjing dan kucing yang membutuhkan pertolongan.

Video: China Central Television (CCTV)
Editor: Ngarto Februana