Bangganya Nia Ramadhani Saat Mikhayla Raih Medali Emas
Videografer
Editor
Sabtu, 4 Mei 2019 15:33 WIB
Nia Ramadhani antar putri sulungnya, Mikhayla Zalindra Bakrie bertandang ke Bangkok, Thailand. Ini adalah kedua kalinya Mikhayla menjadi wakil Indonesia dalam perlombaan Gimnastik.
Anak pertama pasangan Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, berhasil meraih tiga medali emas dan satu medali perak dalam perlombaan gimnastik. Nia menyebut itu adalah hadiah terbaik untuk anniversary 9 tahun pernikahannya bersama Ardi. Mikha sendiri terlihat sangat menggemari olahraga gimnastik.
Foto/Video: Instagram
Editor: Dwi Oktaviane
Backsound: [No Copyright Music] Outside – Ikson