Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Tahun Aksi Kamisan, Happy Salma Luncurkan Film Pendek

Videografer

Editor

Selasa, 21 Januari 2014 17:39 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta : Dalam rangka memperingati aksi kamisan yang menginjak tahun ke-7, Happy Salma mempersembahkan pemutaran film pendek dan diskusi Kamis ke-300 di Goethe Institute, Jakarta. Acara ini sebagai wadah aspirasi dan dukungan terhadap penuntasan tragedi pelanggaran HAM di Indonesia.Happy Salma mengatakan, film pendek ini ditujukan bagi para pejuang HAM yang sampai saat ini tak kenal lelah berjuang bagi penegakan HAM.Perempuan 34 tahun ini mengaku, tujuan dari film ini untuk mengingatkan kepada semua orang bahwa Indonesia mempunyai masalah pelanggaran Ham yang berat.Selain pemutaran film pendek tentang kamisan, acara kamis ke-300 ini juga diisi pembacaan cerpen Aku Pembunuh Munir oleh seniman Butet Kertaradjasa, serta penyanyi Tompi yang mempersembahkan lagu bagi para keluarga korban pelanggaran HAM yang hadir disana. Video Journalist : RYAN MAULANA