Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Polda Metro Gelar Simulasi Pengamanan Pemilu

Videografer

Editor

Jumat, 7 Februari 2014 16:33 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta: Jelang pemilihan umum yang akan diadakan pada 9 April 2014 mendatang, Kepolisian Daerah Metro Jaya menggelar simulasi penangangan pemilu di depan gedung Badan Pengawas Pemilu, Jakarta. Akibat simulasi ini ruas jalan M.H Thamrin dari arah bundaran HI menuju Monas ditutup untuk sementara waktu.Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya, Inspektur Jenderal Putut Eko Bayuseno mengatakan, kepolisian telah melakukan pengaturan arus lalu lintas untuk mengatasi kemacetan.Dirinya menuturkan, latihan simulasi yang diadakan agar pihak kepolisian siap dalam menghadapi pemilu nanti.Simulasi yang dilakukan selama satu jam ini melibatkan setidaknya ribuan personel kepolisian yang berasal dari Polda, Polres dan Polsek. Tak hanya penanganan aksi huru hara, penjinakan alat peledak juga diperlihatkan pada simulasi kali ini.Video Journalist : RYAN MAULANA



Video Terkait