UEFA Nations League: Ferran Torres Bawa Spanyol Taklukkan Italia 2-1
Videografer
Editor
Kamis, 7 Oktober 2021 06:17 WIB
Timnas Spanyol lolos ke final UEFA Nations League setelah berhasil mengalahkan Italia dengan skor 2-1 dalam pertandingan di San Siro, Kamis dinihari, 7 Oktober 2021. Hasil itu sekaligus menghentikan rekor 37 pertandingan tak terkalahkan milik Italia.
Foto: Reuters
Video Editor: Ryan Maulana