Fosil Kaki Gajah Ditemukan di Pulau Sirtwo Waduk Saguling Bandung
Videografer
Editor
Jumat, 15 Oktober 2021 09:00 WIB
Sebuah lokasi wisata yang dinamakan Pulau Sirtwo di tengah Waduk Saguling, Kabupaten Bandung Barat, ternyata kuburan fosil. Berawal dari laporan warga, paleontolog memastikan temuan fosil di sana baru-baru ini. Temuan tim sejauh ini, di antaranya tulang kaki gajah, separuh tengkorak, dan geligi dari kelompok hewan bovidae seperti sapi, kerbau, dan banteng.
Foto: Instagram/kecamatan_cipongkor, Dok.Tim Paleontologi
Video Editor: Ryan Maulana