Kenalkan Makna Pawai 1 Muharram Bagi Anak Usia Dini
Videografer
Editor
Sabtu, 30 Juli 2022 15:00 WIB
Tahun Baru Islam yang diperingati setiap tanggal 1 Muharram tentu terasa spesial bagi para umat Islam di seluruh dunia. Terutama bagi anak-anak usia Taman Kanak-kanak yang bersemangat ini, mereka melakukan pawai sambil menggunakan atribut yang menarik semakin membuat anak-anak dari RA Madal Hayyah, Bojonggede, Kabupaten Bogor, Sabtu 29 Juli 2022.
Mengenalkan kepada anak-anak sedini mungkin tentang tahun baru Islam yaitu 1 Muharram kepada anak juga menjadi bagian memberikan edukasi sebagai pengingat peristiwa penting saat Nabi Muhammad SAW hijrah dari Mekkah ke Madinah yang kemudian melahirkan agama Islam.
Video: Istimewa
Editor: Dwi Oktaviane
Backsound: Youtube Audio Library_Arabic_Free Audio