Pameran Buku Big Bad Wolf Kembali Digelar Secara Offline
Videografer
Editor
Senin, 28 November 2022 15:00 WIB
Setelah vakum selama 2 tahun, kini bazar buku internasional Big Bad Wolf (BBW) 2022 kembali hadir secara offline dan berlangsung selama 11 hari mulai 25 November-5 Desember 2022 di Hall 9-10 ICE BSD, Tangerang.
Bazar buku terbesar di Asia Tenggara itu hadir dengan 50.000 judul buku baru dan jutaan buku internasional dari berbagai genre. Selain buku internasional, buku terbitan lokal pun tersedia di bazar ini dengan diskon 50-90 persen.
Video: Adinda Grace (magang)
Video Editor: Ryan Maulana