Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Fakta Amuba Pemakan Otak yang Berisiko Menginfeksi Manusia

Videografer

Tempo.co

Editor

Ryan Maulana

Jumat, 30 Desember 2022 10:00 WIB

Iklan

Masyarakat Korea Selatan digemparkan oleh kasus kematian tersebab amuba pemakan otak manusia atau Naegleria fowleri pada Selasa, 27 Desember 2022. Badan Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Korea (KDCA) mengonfirmasi infeksi amuba itu berakibat korban jiwa seorang pria berusia 50 tahun. Menurut Centers for Disease Control and Prevention (CDC), spesies ini biasanya ditemukan di air tawar yang hangat. Misalnya, danau, sungai dan sumber mata air panas. Berikut sejumlah fakta tentang amuba pemakan otak.

Foto: cdc.gov, CBS News
Video Editor: Ryan Maulana