Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Erick Thohir: VAR Piala Dunia U-17 Sudah Terpasang, Jadi Uji Coba untuk Liga 1

Videografer

Tempo.co

Editor

Ryan Maulana

Kamis, 9 November 2023 11:00 WIB

Iklan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengungkapkan Video Assistant Referee atau VAR bakal digunakan di Piala Dunia U-17. Ia memastikan peralatan teknologi tersebut sudah terpasang di empat stadion yang menjadi arena pertandingan ajang dua tahunan tersebut.

"Sudah (terpasang), kan ini sudah mau mulai pertandingannya," ujar dia saat ditemui seusai acara jumpa pers Piala Dunia U-17 di Mandiri Club, Jakarta Selatan, Rabu, 8 November 2023.

Erick menyebut penggunaan VAR di Piala Dunia U-17 2023 ini sekaligus menjadi uji coba PSSI sebelum teknologi tersebut diterapkan di putaran kedua Liga 1 musim ini. Nantinya sistem yang dipakai, kata dia, akan sama.

Foto: Tempo/Randy 

Editor: Ryan Maulana