Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Novel Pertanyakan Kemenhan dan TNI Tak Berikan Data untuk Survei Penilaian Integritas KPK

Videografer

Tempo.co

Editor

Ryan Maulana

Kamis, 1 Februari 2024 13:30 WIB

Iklan

Eks penyidik KPK Novel Baswedan memberi tanggapan ihwal Kementerian Pertahanan (Kemenhan) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang tak memberikan data pegawai sebagai responden dalam Survei Penilaian Integritas (SPI) Tahun 2023. “Harusnya semua mengirimkan, baik Kemenhan dan TNI, ataupun kementerian dan lembaga lain. Sebagai transparansi dan pertanggungjawaban kepada publik,” ucapnya pada Ahad, 28 Januari 2024.

SPI itu merupakan survei yang dirilis oleh KPK untuk mengukur risiko korupsi di suatu lembaga sekaligus menjadi rekomendasi perbaikan sistem pencegat korupsi. Aspek yang dinilai adalah transparansi, yakni integritas dalam pelaksanaan tugas, pengelolaan PBJ, pengelolaan SDM, trading in influence, pengelolaan anggaran, dan sosialisasi antikorupsi.

Foto: Tempo/Imam Sukamto, Antara Foto 

Editor: Ryan Maulana