Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Para Pendongeng Kampanyekan Mudik Ramah Anak

Videografer

Editor

Kamis, 25 Juli 2013 13:45 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Jakarta : Memperingati hari anak nasional yang jatuh pada 23 Juli 2013, Gerakan Para Pendongeng Untuk Kemanusian (GePPuk) menggelar aksi damai di Bundaran Hotel Indonesia. Dalam aksi damai yang bertepatan dengan bulan ramadan tersebut mereka mengkampanyekan Mudik Ramah Anak kepada pengendara yang melintas.Perwakilan GePPuk, Resha mengatakan, tujuan dari kampanye mudik ramah anak ini adalah menyampaikan pesan agar para pemudik menyadari bahwa anak juga punya hak dalam proses mudik tersebut.Dia menambahkan, terdapat beberapa hal yang dapat dilakukan agar anak tidak jenuh selama perjalanan mudik.Selain para pendongeng, puluhan anak pun turut hadir meramaikan aksi damai ini. Disela aksi para anak-anak pun mendapat hiburan pertunjukan dongeng tentang cara mudik yang aman dari para pendongeng tersebut.Video Journalist : RYAN MAULANA