Banjir Bandang Setinggi Dua Meter Menerjang Perumahan Dinar Indah Semarang

Videografer

Antara

Editor

Dwi Oktaviane

Sabtu, 7 Januari 2023 08:00 WIB


Banjir bandang menerjang perumahan Dinar Indah, Kelurahan Meteseh, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah, Jumat (6/1) sore. Banjir dengan ketinggian mencapai dua meter ini menyebabkan satu warga meninggal dunia karena terjebak di dalam rumah.

Video: ANTARA (Fx. Suryo Wicaksono/Andi Bagasela/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)