Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Depok Siapkan Bus Feeder ke Stasiun LRT Jabodebek Harjamukti, Pakai Transjakarta D11

Videografer

Tempo.co

Jumat, 14 Juli 2023 16:00 WIB

Iklan

Kepala Dinas Perhubungan Kota Depok Zamrowi pihaknya akan menyiapkan bus pengumpan atau feeder menuju Stasiun LRT Jabodebek Harjamukti untuk memudahkan akses Masyarakat.

Stasiun Harjamukti saat ini belum memiliki lahan parkir untuk kendaraan roda empat maupun roda dua. Pengelola meminta calon penumpang memarkir kendaraannya di Taman Bunga Wiladatika atau Junction Cibubur yang berjarak sekitar 1 kilometer.

Kepala Bidang Angkutan Umum Dishub Kota Depok Aan Syurahman mengatakan pihaknya sudah berkoordinasi dengan sejumlah pihak seperti Badan Pengelola Transprotasi Jabodetabek (BPTJ), Dishub DKI Jakarta, PT KAI, dan Kementerian Perhubungan untuk menyiapkan bus pengumpan ini.

Aan menuturkan pihaknya meminta Transjakarta untuk menjadikan bus Transjabodetabek D11 rute Depok-PGC 1 dijadikan feeder menuju Stasiun LRT Harjamukti. Menurut dia, pihak Transjakarta menyambut usulan ini dan sedang mengkajinya.

 

 

 

Foto: tempo.co
Editor: Ridian Eka Saputra