TEMPO.CO, Jayapura: Gubernur Papua, Lukas Enembe, berbicara sejumlah hal mengenai Papua, di antaranya akar sosial politik yang membuat rakyat Papua tersekat-sekat. Ia juga mengatakan bahwa Jakarta mesti percaya pada orang Papua untuk menyelesaikan masalah Papua. Video ini berisi petikan wawancara Maria Rita dari Tempo dengan Lukas Enembe pada Desember silam di Jayapura.Jurnalis Video: Maria RitaEditor: Ngarto Februana
Gubernur Papua: Kita Minta Jakarta Percaya pada Orang Papua
Senin, 11 Januari 2016 17:04 WIB