Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jalan untuk Jalur Evakuasi Tsunami di Pulau Siberut

Videografer

Editor

Selasa, 17 Maret 2015 11:21 WIB

Iklan
TEMPO.CO, Kepulauan Mentawai: Gempa dan tsunami selalu mengancam penduduk Kepulauan Mentawai. Itu terjadi karena kepulauan ini berada di atas tumbukan lempeng Australia ke lempeng Eurosia. Tsunami juga sudah pernah terjadi di Pulau Pagai dan Sipora pada 30 Oktober 2010 yeng menewaskan lebih dari 100 orang. Ancaman terbaru adalah prediksi ahli akan ada gempa sekitar 9 scala Richter yang bisa memicu tsunami. Di Mentawai terdapat 33 desa pesisir yang terancam tsunami.Untuk mengantisipasi tsunami, pemerintah Kabupaten Kepulauan Mentawai terus membangun jalan-jalan untuk evakuasi, Minimal di satu kampung itu ada empat hingga lima jalur evakuasi.Seperti di Desa Mailepet dan Puro di Siberut Selatan, dalam satu ruas jalan setiap 300 meter terdapat jalan dari cor semen selebar 2 meter yang dibuat mengarah ke atas bukit untuk tempat evakuasi warga.Di atas bukit, warga juga membangun pondok-pondok untuk tempat mengungsi.Menurut Jimi Steven, warga Desa Mailepet, setiap kali gempa semua warga langsung berlari ke tempat pengungsian di atas bukit untuk antisipasi dari kemungkinan tsunami. Video Journalist : FEBRIANTIEditor : PUTRA RADITIAMusic : Alive and Well - Jewel Beat